• Skip to main content
  • Skip to primary sidebar

Kesling Kit

wp_user

Sistem Sanitasi Buruk , Mengakibatkan Banjir Di Desa Air Berudang

8 September 2020 by wp_user

Petir dan disertai hujan deras yang mengguyur di kecamatan Tapaktuan dan sekitarnya, salah satunya di Desa Air Berudang, Rabu (22/4/2020), mengakibatkan banjir. Hujan di Sertai dengan petir dari pukul 19:30 Wib, hingga sampai saat ini masih Dangan kondisi Hujan lebat dan petir.  Dari Pantau beritamerdekaonline.com di lokasi kejadian, banjir yang merendam pemukiman … [Read more...] about Sistem Sanitasi Buruk , Mengakibatkan Banjir Di Desa Air Berudang

Jaga Sanitasi Agar Terhindar dari Penyakit yang Timbul saat dan Pasca Banjir

8 September 2020 by wp_user

Bencana banjir yang kini tengah melanda berbagai wilayah di Indonesia, berpotensi menimbulkan sejumlah penyakit berbahaya seperti: Diare, Infeksi Saluran Pernapasan, Penyakit Kulit, Tifus, serta hepatitis A, yang apabila mewabah memiliki kemungkinan untuk mengarah kepada kejadian luar biasa (KLB). Ketua Umum Perhimpunan Dokter Emergensi Indonesia (PDEI), dr Adib Khumaidi, … [Read more...] about Jaga Sanitasi Agar Terhindar dari Penyakit yang Timbul saat dan Pasca Banjir

Menkes Soroti Sanitasi Pengungsian Korban Banjir Cipinang Melayu

7 September 2020 by wp_user

Jakarta - Menteri Kesehatan Terawan mengunjungi pengungsian korban banjir Cipinang Melayu siang tadi. Dia mengaku telah mengerahkan sekitar 11 ribu tenaga kesehatan untuk membantu para korban banjir di berbagai wilayah di Indonesia selama tahun baru ini. "(Memberi bantuan) menyangkut obat-obatan juga saya cek juga tersedia lengkap. Tenaga-tenaga yang kita kerahkan 11 ribu … [Read more...] about Menkes Soroti Sanitasi Pengungsian Korban Banjir Cipinang Melayu

Faskes dan Sanitasi Masih Minim di Pos Pengungsian Lutra

7 September 2020 by wp_user

Warga korban banjir bandang beraktivitas di lokasi pengungsian di Perbukitan Desa Meli, Kecamatan Baebunta, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan, Kamis (16/7/2020). Ratusan pengungsi masih bertahan berada di pengungsian di daerah ketinggian diakibatakan rumah mereka hancur diterjang banjir bandang sementara di sejumlah titik pengungsian sangat membutuhkan air bersih untuk … [Read more...] about Faskes dan Sanitasi Masih Minim di Pos Pengungsian Lutra

Pasca Banjir, Kemenkes Galakkan Sanitasi di Ambon

7 September 2020 by wp_user

Sejumlah warga kawasan Skip, Kecamatan Sirimau, Kota Ambon, Sabtu (4/8) membersihkan lokasi banjir di kawasan tersebut. Lumpur setinggi hampir satu meter menutupi kawasan tersebut akibat banjir yang terjadi Rabu (1/8). Data di Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Ambon, menyebutkan akibat banjir tersebut menyebabkan 6.999 unit rumah warga yang tersebar di 27 lokasi … [Read more...] about Pasca Banjir, Kemenkes Galakkan Sanitasi di Ambon

« Previous Page
Next Page »

Primary Sidebar

Pos-pos Terbaru

  • JAGA KEBERSIHAN MESJID UNTUK MENCEGAH PENULARAN COVID-19
  • Analisis Kualitatif Penerapan Higiene dan Sanitasi Penjamah Makanan Pondok Pesantren Al-Izzah Sebelum dan Selama Pandemi COVID-19.
  • Pengembangan media aplikasi promosi kesehatan interaktif berbasis kuis “higiene sanitasi vs covid-19” dan berita up date sebagai bentuk pencegahan virus corona pada remaja Kota Malang / Dewi Khoirun Nikmatus Z.
  • Program sanitasi UNICEF Dukung Provinsi NTT Cegah COVID-19 di 67 Sekolah Dasar di Kota Kupang
  • Kiat Hotel Bintang 5 Jaga Sanitasi Pasca Pandemi

Komentar Terbaru

Tidak ada komentar untuk ditampilkan.